angkah-langkah dalam Strategi Periklanan di Internet

Periklanan adalah penggunaan media bayaran oleh seorang penjual untuk mengkomunikasikan informasi tentang produk (ide, barang, jasa) ataupun organisasi dan merupakan alat promosi yang kuat. Para pemasar yang sudah sukses, menghabiskan milyaran dolar setiap tahunnya untuk beriklan. Dan iklan mempunyai berbagai macam bentuk (nasional, regional, lokal; konsumen, industri, eceran; produk, merk, lembaga; dan sebagainya) yang dirancang untuk mencapai berbagai macam tujuan (penjualan seketika, pengenalan merk, preferensi, dan sebagainya).

Di perusahaan kecil, iklan ditangani oleh seorangdi separtemen pemasaran atau penjualan, yang bekerjasama dengan biro iklan. Sedangkan perusahaan besar sering membentuk departemen periklanan sendiri.

Strategi periklanan pada e-commerce (Internet) merupakan proses 5 tahap, yang dikenal dengan 5 M yang terdiri dari penetapan tujuan (Mission), keputusan tentang anggaran (Money), keputusan pesan (Message). penetapan media (Media) dan evaluasi mengenai kampanye (Measurement). Gambar di bawah memperlihatkan tahapan proses strategi periklanan dalam e-commerce (Internet).

Comments :

0 comments to “angkah-langkah dalam Strategi Periklanan di Internet”

Posting Komentar